Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

AMI INGIN MEWAKILI PANDANGAN MAYORITAS MODERAT

Septia Eka Putri - Selasa, 15 September 2015 - 22:34 WIB

Selasa, 15 September 2015 - 22:34 WIB

344 Views ㅤ

Mike Ghouse adalah pembicara publik, pemikir, penulis dan komentator TV-Radio di Pluralisme, Islam, dan Politik.

 

Mike Ghouse adalah pembicara publik, pemikir, penulis dan komentator TV-Radio di Pluralisme, Islam, dan <a href=

Politik." width="193" height="300" /> Mike Ghouse adalah pembicara publik, pemikir, penulis dan komentator TV-Radio di Pluralisme, Islam, dan Politik.

Washington, DC, 1 Dzulhijjah 1436/14 September 2015 (MINA) – Selama beberapa dekade wartawan Amerika dan pemikir ulung telah mencari suara-suara Muslim Amerika yang belum proaktif terlibat dalam diskusi tentang isu-isu sosial dan politik,  termasuk rasisme dan ekstrimisme kekerasan.

Pemikir dan aktivis berkomitmen untuk bersuara keras seperti kelompok Muslim yang telah membentuk Lembaga Muslim Amerika (AMI) yang  bertujuan mewakili pandangan mayoritas moderat.  OEN melaporkan seperti dikutip Mi’raj Islamic News Agency (MINA), Selasa (15/9).

Terkait dengan hal di atas, suatu pertemuan akan digelar Kamis, 17 September pk 13:00-02:30 di The National Press Club, 529 14th St. NW, Lantai 13, Washington, DC 20045

Baca Juga: Joe Biden Marah, AS Tolak Surat Penangkapan Netanyahu

“Kami berdedikasi untuk perdamaian, kemakmuran dan keamanan Amerika Serikat,” kata Dr Aquilur Rahman, Ketua AMI yang baru terbentuk.

Dr. Islam Siddiqui, ketua organisasi itu menambahkan, “kita perlu solusi konstruktif untuk saat ini dan masalah yang muncul berasal dari persepsi dan informasi yang salah tentang Islam dan Muslim di Amerika.”

“Misi kami adalah untuk bekerja dalam sebuah dunia co-eksistensi melalui inklusivitas dan partisipasi. Sebagai anggota keluarga beragam agama, usaha kita akan diarahkan pada keadilan dan kesetaraan untuk mencapai perdamaian Amerika dengan landasan nilai-nilai umum,” kata  Dr Mike Ghouse, direktur eksekutif organisasi itu.

Organisasi memulai proses pengumpulan beberapa pikiran cerdas dari akademisi, sektor publik, intelektual, aktivis dan futuris untuk menemukan solusi pluralistik dan positif terhadap masalah yang dihadapi bangsa.

Baca Juga: DK PBB Berikan Suara untuk Rancangan Resolusi Gencatan Genjata Gaza

AMI akan berusaha untuk menjadi sumber terpercaya informasi dan saran dalam menangani isu-isu yang kita hadapi,” katanya.

Ketua Dewan AMI Dr Aquilur Rahman, Ketua AMI Dr. Islam Siddiqui dan Direktur AMI Eksekutif Mike Ghouse akan membahas inisiatif untuk mempromosikan perdamaian, harmoni dan keadilan pada peluncuran resmi organisasi tersebut.

Kami akan terus melakukan upaya bersama untuk meningkatkan partisipasi kami dalam masyarakat sipil dan mendapatkan ruang sosial, politik serta agama kami di Amerika Serikat.

Islam Siddiqui adalah mantan Wakil Menteri Pertanian dan Kepala Perunding Muslim Amerika yang handal dalam pemerintahan Clinton dan Obama.

Baca Juga: Kepada Sekjen PBB, Prabowo Sampaikan Komitmen Transisi Energi Terbarukan

Mike Ghouse adalah pembicara publik, pemikir, penulis dan komentator TV-Radio tentang Pluralisme, Islam, dan Politik. Dia adalah aktivis hak asasi manusia yang berkomitmen untuk membangun masyarakat yang kohesif dan menawarkan solusi pluralistik pada isu-isu.

Mike Ghouse buisa dihubungi di (214) 325-1916, Email: Mike@AmericanMuslimInstitution.

(T/P007/R01)

Mi’raj Islamic News Agency (MINA)

Baca Juga: Puluhan Anggota Kongres AS Desak Biden Sanksi Dua Menteri Israel

 

Rekomendasi untuk Anda

Internasional
Palestina
Kolom
Kolom
Kolom