Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Jerman Desak Riyadh dan Teheran Tidak Lemahkan Stabilitas Lebanon

Rudi Hendrik - Sabtu, 11 November 2017 - 05:59 WIB

Sabtu, 11 November 2017 - 05:59 WIB

124 Views

Menteri Luar Negeri Jerman Sigmar Gabriel . (Foto: PM News)

Menteri Luar Negeri Jerman Sigmar Gabriel . (Foto: PM News)

 

Berlin, MINA – Jerman meminta pemerintah Arab Saudi dan Iran untuk tidak merusak stabilitas Lebanon setelah pengunduran diri Perdana Menteri Saad Hariri.

Menteri Luar Negeri Jerman Sigmar Gabriel menelepon rekannya di Saudi, Adel Al-Jubeir, pada Kamis (9/11), menyoroti kebutuhan untuk menjaga stabilitas Lebanon. Demikian Nahar Net memberitakannya yang dikutip MINA.

Juru bicara pemerintah Steffen Seibert mengatakan kepada wartawan di Berlin pada Jumat (10/11) bahwa ketika membahas Lebanon, “perlu juga membicarakan peran Iran.”

Baca Juga: [POPULER MINA] Kunjungan Trump ke Timteng dan Kelaparan di Gaza

Seibert mencatat bahwa Teheran memiliki pengaruh atas Hizbullah dan dukungannya terhadap kelompok bersenjata di Lebanon  tersebut. (T/RI-1/P1)

 

Mi’raj News Agency (MINA)

 

Baca Juga: Trump Cabut Sanksi Suriah Tanpa Beri Tahu Israel, Tel Aviv Khawatir

Rekomendasi untuk Anda