Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Lapid: Menjadikan Ben-Gvir Penanggung Jawab Masjid Al-Aqsa Sebabkan Bencana

sri astuti - Sabtu, 8 April 2023 - 21:43 WIB

Sabtu, 8 April 2023 - 21:43 WIB

2 Views

Mantan Perdana Menteri Israel Yair Lapid. (Gambar: dok. AA)

Yerusalem, MINA – Pemimpin oposisi Israel Yair Lapid pada hari Jumat (7/4) menuduh Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menyebabkan bencana dengan menugaskan Menteri Keamanan Nasional Itamar Ben-Gvir untuk bertanggung jawab atas Masjid Al-Aqsa.

Kantor Berita Ma’an mengungkapkan Lapid menuduh Netanyahu mengetahui bahwa memberikan portofolio Keamanan Nasional kepada Ben-Gvir, yang membuatnya bertanggung jawab atas Masjid Al-Aqsa, akan menimbulkan bencana. Demikian dikutip dari  MEMO.

“Ada orang-orang yang tidak bertanggung jawab duduk di Dewan Menteri,” kritik Lapid, mengomentari ketegangan yang sedang berlangsung di wilayah pendudukan dan Yerusalem.

Dalam dua hari terakhir, polisi pendudukan Israel menggerebek Masjid Al-Aqsa dan dengan paksa mendorong jamaah Palestina keluar untuk memberi jalan bagi pemukim Israel untuk menodainya selama liburan Paskah Yahudi.

Baca Juga: Pertemuan Kwartet di Roma Bahas Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Lebih dari 420 jemaah ditahan selama agresi di Masjid Al-Aqsa. Sebagian besar dibebaskan dengan syarat tidak masuk ke situs suci. (T/R7/P1)

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Israel Serang Lebanon Selatan dengan Bom Fosfor Putih Terlarang

Rekomendasi untuk Anda

Internasional
Palestina
Palestina
Kolom