Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

MENTERI AGAMA : IDUL ADHA, MOMENTUM MERENUNGI DIRI

IT MINA - Kamis, 24 September 2015 - 21:57 WIB

Kamis, 24 September 2015 - 21:57 WIB

313 Views

Menteri Agama (Foto: Kemenag)
<a href=

Menteri Agama (Foto: Kemenag)" width="300" height="209" /> Menteri Agama (Foto: Kemenag)

Mekkah, 10 dzulhijjah 1436/24 September 2015 (MINA) – Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan bahwa momentum Idul Adha, terutama profesi wukuf, merupakan sarana untuk mengenali diri sebagai hamba Tuhan.

“(Wukuf di) Arafah itu tidak hanya tahu dan paham, tetapi juga mengantarkan diri untuk mengenal keberadaan-Nya,” kata Lukman Hakim Saefuddin di Mekkah. Sebagaimana siaran pers resmi Kemenag yang diterima Mi’raj Islamic News Agency (MINA).

Lukman mengatakan, barangsiapa yang telah mampu mengetahui hakikat dirinya, maka sesungguhnya ia telah mengenal dan mengetahui hakikat Tuhannya.

Oleh sebab itu, menurutnya, Idul Adha ini menjadi momentum untuk merenungi keberadaan diri, menginterospeksi posisi diri sebagai hamba Tuhan, dan muhasabah terhadap keberadaannya sebagai manusia.

Baca Juga: Lima Paramedis Tewas oleh Serangan Israel di Lebanon Selatan

“Sehingga setelah melewati Idul Adha, umat Islam sampai padahakikat pengenalan kepada Tuhannya,” ujar Lukman. (T/P010/P2)

Mi’raj Islamic News Agency (MINA)

Baca Juga: Militer Israel Akui Kekurangan Tentara dan Kewalahan Hadapi Gaza  

Rekomendasi untuk Anda

Indonesia
Indonesia
Indonesia
Indonesia
Indonesia