Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Mesir Buka Perbatasan Rafah Hingga Kamis

Ali Farkhan Tsani - Senin, 13 April 2020 - 12:24 WIB

Senin, 13 April 2020 - 12:24 WIB

9 Views

Kairo, MINA – Pemerintah Mesir membuka kembali perbatasan Rafah, mulai Senin (13/4) hingga Kamis (16/4), Kedutaan Palestina di Mesir mengumumkan Ahad (12/4).

Duta Besar Palestina untuk Mesir, Daib al-Louh, berterima kasih kepada Presiden Mesir Abdel-Fattah el-Sisi dan pihak berwenang Mesir karena memfasilitasi pergerakan penumpang ke Gaza dan untuk mendukung perjuangan Palestina di semua tingkat politik dan diplomatik. WAFA melaporkan.

Penyeberangan perbatasan telah ditutup sejak awal wabah Covid-19 di Palestina dan seluruh dunia.

Ratusan warga Palestina terdampar di Mesir dan di tempat lain sebagai akibat dari penutupan perbatasan dan bandara internasional di Mesir dan negara-negara lain sejak itu.

Baca Juga: Israel Duduki Desa-Desa di Suriah Pasca-Assad Terguling  

Warga yang akan masuk ke Jalur Gaza akan melalui prosedur kesehatan pencegahan Covid-19. (T/RS2/RI-1)

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Ribuan Warga Inggris Demo Kecam Genosida Israel

Rekomendasi untuk Anda

Palestina
Palestina
Dunia Islam
Palestina
Palestina