Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

PBB Desak Dukungan Turki Bantu Pengungsi Suriah

kurnia - Ahad, 1 Maret 2020 - 10:34 WIB

Ahad, 1 Maret 2020 - 10:34 WIB

5 Views ㅤ

Gelombang Pengungsi Suriah masuki Turki (Foto: MEMO)

New York, MINA – Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada Jumat (28/2) mendesak masyarakat internasional untuk meningkatkan dukungan bagi Turki dalam mengelola dan menampung para pengungsi Suriah.

Babar Baloch, Jurubicara Badan Pengungsi PBB di Jenewa mengatakan, pihaknya telah meminta negara-negara tetangga, termasuk Turki, untuk memperluas penerimaan bagi orang-orang yang dalam pelarian di dalam wilayah Suriah.

“Tapi jangan lupa bahwa Turki menampung sekitar 3,6 juta pengungsi Suriah, sehingga seruan lebih luas bagi masyarakat internasional juga bahwa dukungan ke Turki harus dipertahankan dan ditingkatkan,” kata Babar. demikian Anadolu Agency melaporkan, dikutip MINA.

Ia mengatakan bahwa mereka tidak akan lagi mencoba untuk menghentikan migran gelap mencapai Eropa, karena pengeboman yang tak henti-hentinya oleh rezim Suriah dan sekutunya di zona eskalasi Idlib, yang menghasilkan gelombang migran baru menuju perbatasan Turki.

Baca Juga: ICC Keluarkan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu dan Gallant

Pemerintah Turki telah menampung pengungsi Suriah daripada negara-negara di dunia lainnya, Namun, Turki tidak bisa menyerap gelombang pengungsi lainnya. (T/R4/RI-1)

 

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Turkiye Tolak Wilayah Udaranya Dilalui Pesawat Presiden Israel

Rekomendasi untuk Anda

Palestina
Timur Tengah
Palestina
Internasional