Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Saudi Klaim Tidak Ada Kasus Covid-19 pada Jamaah Haji

Widi Kusnadi - Jumat, 8 Juli 2022 - 15:12 WIB

Jumat, 8 Juli 2022 - 15:12 WIB

3 Views

Makkah, MINA – Pemerintah Kerajaan Arab Saudi melalui otoritas penyelenggara haji di Masjid Haramain melaporkan, hingga hari ke-9 Dzulhijjah, pihaknya tidak menemukan jamaah haji yang terjangkit Covid-19.

Saudi Gazette melaporkan, Jumat (8/7), Emir Makkah dan penasihat Masjid Haramain Pangeran Khaled Al-Faisal mengatakan tidak ada penyakit epidemi di antara jamaah haji.

Sementara itu, akun resmi Kemenag RI melaporkan, para jamaah haji Indonesia sudah mulai menuju Arafah sejak Kamis, pukul 07.00 waktu setempat.

Mereka wukuf di Arafah pada Jumat (8/7/2022). Labbaikallahumma labbaika. Labbaika laa syariika laka labbaik,” bunyi twit @Kemenag_RI. (R/P2/P1)

Baca Juga: Pastikan Kesiapan Penyelenggaraan Haji 2025, Kepala BP Haji Tinjau Langsung Armuzna di Makkah

Mi’raj News Agency (MINA)

 

Baca Juga: Amerop Business Academy 2025 Tempa Generasi Muda Indonesia Hadapi Tantangan Bisnis Global

Rekomendasi untuk Anda