Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

UEA Akan Bergabung Dengan Prancis-Saudi Dukung Lebanon

Hamidah Juariyah - Kamis, 13 Januari 2022 - 14:43 WIB

Kamis, 13 Januari 2022 - 14:43 WIB

3 Views ㅤ

Abu Dhabi, MINA – Menteri Luar Negeri Prancis, Jean-Yves Le Drian mengatakan, Uni Emirat Arab akan bergabung bersama Arab Saudi-Prancis yang bertujuan untuk memberikan dukungan kepada Lebanon.

Desember lalu, Presiden Emmanuel Macron mengumumkan inisiatif Saudi-Prancis untuk menyelesaikan krisis yang melanda Lebanon selama kunjungannya ke Riyadh. Dikutip dari MEMO, Kamis (13/1).

“Kunjungan Macron memungkinkan Teluk untuk memperbarui hubungan, dengan menggalang dana bersama Prancis-Saudi untuk mendukung Lebanon, yang akan dibantu dari Uni Emirat Arab,” ujar Jean-Yves Le Drian pada sidang parlemen.

Pada tahun 2018, UEA menyumbangkan angkatan bersenjata ke Lebanon dan bantuan $ AS 200 juta untuk membantu menstabilkan negara tersebut. (T/Hju/RS2)

Baca Juga: Lima Paramedis Tewas oleh Serangan Israel di Lebanon Selatan

Mi’raj News Agency (MINA)

Rekomendasi untuk Anda

Internasional
MINA Sport
Internasional
Internasional
Internasional
Eropa