Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Anti-Zionis Ultra-Ortodoks Internasional Kutuk Serangan Israel di Al-Aqsa

sajadi - Selasa, 19 April 2022 - 21:12 WIB

Selasa, 19 April 2022 - 21:12 WIB

10 Views

Yerusalem, MINA – Neturei Karta, sebuah organisasi anti-Zionis ultra-Ortodoks internasional mengutuk serangan pasukan pendudukan Israel dan pemukim Israel terhadap Masjid al-Aqsa di Yerusalem yang diduduki.

“Orang-orang jahat ini melanggar perintah Tuhan, dan dilarang bagi seorang Yahudi untuk menginjakkan kaki di tanah suci Al-Aqsa. Seorang Yahudi sejati tidak menantang Muslim atau memprovokasi perasaan mereka,” kata organisasi itu dalam sebuah pernyataan seperti dikutip dari Day of Palestine, Selasa (19/4).

“Kami, orang-orang Yahudi melawan Zionis, berjuang bersama saudara-saudara kami rakyat Palestina melawan pendudukan Zionis sampai akhir negara Zionis dan pembebasan tanah dari para perampas, insya Allah,” tambah pernyataan tersebut.

Serangan pasukan pendudukan Israel baru-baru ini terhadap jamaah Muslim di Masjid Al-Aqsa mengakibatkan 157 luka-luka, termasuk wanita, anak-anak dan lanjut usia.

Baca Juga: Roket Hezbollah Hujani Tel Aviv, Warga Penjajah Panik Berlarian

Penyerbuan brutal ke Masjid Al-Aqsa pada Jumat kedua bulan suci Ramadhan itu adalah yang terbaru dalam upaya Yudaisasi Yerusalem dan menodai kesucian situs agama Islam. (T/RE1/P2)

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Sebanyak 1.000 Dokter dan Perawat Gugur akibat Agresi Israel di Gaza

Rekomendasi untuk Anda

Palestina
Yahudi-Ortodok
Palestina
Palestina
Palestina