Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Gempa Kembali Terjadi di Sulawesi Utara

Widi Kusnadi - Ahad, 31 Desember 2023 - 20:25 WIB

Ahad, 31 Desember 2023 - 20:25 WIB

14 Views

Manado, MINA –  Gempa Bumi berkekuatan Magnitudo 4,4 mengguncang Melonguane, Sulawesi Utara (Sulut), Ahad (31/12), pukul 17.19 WIB.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengatakan, pusat gempa berada di kedalaman 10 kilometer.

“Lokasi gempa di 3,89 Lintang Utara (LU), 127,87 Bujur Timur (BT). Di 133 Km Tenggara Melonguane-Sulut,” demikian keterangan BMKG dalam rilisnya.

BMKG juga menginformasika, gempa Magnitudo 3,5 terjadi di Buol, Sulawesi Tengah (Sulteng), pukul 16.46 WIB. Pusat gempa tersebut, berada di kedalaman 10 Km.

Baca Juga: Hari Terakhir Pelunasan, Seluruh Kuota Haji Khusus 1446 H/2025 M Sudah Terisi

“Lokasi gempa di 2,07 LU, 122,06 BT. Di 145 km Timur Laut BUOL-SULTENG,” kata BMKG. (R/P2/P1)

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Penelitian Terbaru, Gen Z di AS Pro Perjuangan Palestina dan Anti Israel

Rekomendasi untuk Anda

Asia
Indonesia
Indonesia
Indonesia
Indonesia
Internasional
Kolom
Indonesia
Indonesia
Indonesia