Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Jokowi Tepis Isu Reshuffle Kabinet

Rendi Setiawan - Jumat, 14 Juli 2017 - 05:34 WIB

Jumat, 14 Juli 2017 - 05:34 WIB

225 Views

(arsip)

(Dok.)

 

Balikpapan, 20 Syawwal 1438/14 Juli 2017 (MINA) – Menjawab teka-teki kemungkinan dilakukannya reshuffle atau perombakan kabinet sebagaimana dispekulasikan sejumlah media, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan tidak ada.

“Enggak ada reshuffle hari ini, enggak ada, minggu ini juga enggak ada,” kata Presiden Jokowi menjawab wartawan usai meninjau Perumahan Pesona Bukit, di Batuampar, Balikpapan, Kalimantan Timur, Kamis (13/7) siang.

Saat didesak wartawan apakah reshuffle akan dilakukan tahun ini, Presiden Jokowi mengaku belum tahu.

Baca Juga: Tumbangnya Rezim Asaad, Afta: Rakyat Ingin Perubahan

Demikian juga soal kemungkinan Menteri ESDM Ignasius Jonan akan digeser sebagai Menteri BUMN menggantikan Rini Soemarno, Presiden Jokowi mengulang jawabannya soal reshuffle.

“Tadi sudah saya bilang hari ini tidak ada reshuffle, minggu ini tidak ada reshuffle,” tegas Presiden. (T/R06/P1)

Mi’raj Islamic News Agency (MINA)

Baca Juga: Resmikan Terowongan Silaturahim, Prabowo: Simbol Kerukunan Antarumat Beragama

Rekomendasi untuk Anda

Ekonomi
Breaking News
Breaking News
Indonesia