Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Khutbah Hari Arafah Akan Disiarkan Lima Bahasa, Ada Indonesia

Ali Farkhan Tsani - Ahad, 19 Juli 2020 - 23:16 WIB

Ahad, 19 Juli 2020 - 23:16 WIB

41 Views

Makkah, MINA – Khutbah Hari Arafah akan disiarkan dalam lima bahasa, Inggris, Perancis, Indonesia, Urdu, dan Persia, Presidensi Umum untuk Urusan Dua Masjid Suci mengumumkan pada Ahad (19/7).

Wukuf di Arafah sebagai puncak ibadah haji, berlangsung pada hari ke-9 bulan Dzulhijjah.

Para peziarah berkumpul di dataran Gunung Arafah berdoa dan berdzikir sampai matahari terbenam, dan langsung ke Muzdalifah untuk bermalam di sana.

Khutbah itu akan tersedia di aplikasi ponsel pintar maupun di situs web kepresidenan, kata Saudi Press Agency (SPA).

Baca Juga: Uni Eropa Umumkan Paket Bantuan Rp3,9 T untuk Suriah

Proyek Saudi telah mengembangkan teknis dan organisasi yang akan memungkinkan pengguna untuk mendapat manfaat dari terjemahan di situs suci. (T/RS2/RI-1)

 

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Pesawat Tempur AS Serang Provinsi Amran Yaman

Rekomendasi untuk Anda

Dunia Islam
Haji 1445 H
Haji 1445 H
Haji 1445 H