Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

MAHASISWI AMERIKA LUNCURKAN JILBAB MUSIM PANAS

Admin - Kamis, 14 Mei 2015 - 19:14 WIB

Kamis, 14 Mei 2015 - 19:14 WIB

1063 Views ㅤ

<a href=

muslimah Amerika" width="276" height="183" /> Muslimah di Amerika (onislam)

Washington, 25 Rajab 1436/14 Mei 2015 (MINA) – Mahasiswi muslimah Amerika meluncurkan inisiatif meluncurkan aneka jilbab untuk solusi musim panas, yang dihadapi wanita muslim di negara itu.

“Tiap wanita tentu wajib mendapatkan pendidikan yang layak, hak yang sama dalam masyarakat dan mendapatkan kesempatan yang sama juga dengan yang lain,” kata Omar Goheer, Panitia yang juga Dosen Kimia dan ekonomi utama di University of Maryland, dilaporkan OnIslam.

Goheer mengatakan, proyek jilbab musim panas itu bertujuan untuk menawarkan jilbab yang nyaman dan modis bagi wanita muslim Amerika.

Proyek dilaksanakan setelah dua tahun persiapan melalui program pembelajaran kewirausahaan dan inovasi di Universitas tersebut, ujar Goheer, yang meluncurkan situs proyek itu Oktober lalu.

Baca Juga: Ilmuwan Hidupkan Kembali Spesies Dire Wolf yang Telah Punah Ribuan Tahun Lalu

“Jilbab kami pilih yang lebih baik, melalui penggunaan perpaduan disain yang unik, kain yang nyaman dipakai dan ringan, berbahan Polyester Georgette dan Chiffon, cocok untuk suhu panas,” paparnya.

Pengusaha Muslim mulai menjual jilbab musim panas dan menyumbangkan sebagian keuntungan untuk kelompok warga, seperti Muslimat Al-Nisaa, tempat penampungan bagi perempuan Muslim tunawisma di Baltimore, AS. (T/P005/P4)

Mi’raj Islamic News Agency (MINA)

Baca Juga: Rahasia Muslimah Sukses dalam Mengelola Waktu

Rekomendasi untuk Anda

Kolom
Khadijah
Internasional
Khadijah