Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Ustaz Makmun Saleh: Kejayaan Umat Tidak Lepas dari Pengamalan Islam yang Kaffah

Insaf Muarif Gunawan - Ahad, 3 Maret 2024 - 08:58 WIB

Ahad, 3 Maret 2024 - 08:58 WIB

11 Views

Cileungsi, Bogor – Kejayaan umat Islam tentunya tidak terlepas dari pengamalan nilai-nilai ajarannya yang kaffah sebagaimana ditegaskan dalam QS. Al-Baqarah; ayat 208.

Kaffah yang dimaksud dalam seluruh kehidupan baik dalam ibadah dan muamalah termasuk dalam bermasyarakat sudah diatur dalam Islam,” kata Dr. Makmun Saleh, Mudir Shuffah Al-Fatah Sarolangun Jambi dalam Tabligh Akbar Festival Sya’ban 1445 H di Masjid At-Taqwa, Kompleks Pondok Pesantren Al-Fatah, Cileungsi, Kabupaten Bogor, Ahad (3/3).

Ustaz Makmun mengatakan, kejayaan umat Islam pada masa tersebut membuat musuh-musuh Allah tidak senang. Mereka berusaha mencari titik lemah untuk menghancurkan umat Islam.

“Secara umum ayat tersebut dapat dipahami bahwa Yahudi dan Nashara tidak akan pernah senang terhadap agama apapun. Ketidaksenangan mereka diwujudkan dalam bentuk permusuhan terselubung dengan adanya berbagai konspirasi internasional yang bersifat klasik maupun modern,” jelasnya.

Baca Juga: Menag Akan Buka Fakultas Kedokteran di Universitas PTIQ

Ustaz Makmun mengatakan, tujuannya adalah meletakkan paham-paham atheisme dan sekularisme dan menghancurkan seluruh umat manusia.

Hal ini terungkap dalam penyusunan kembali pProtokol  Zionis pada tahun 1770 M.  (L/R8/P2)

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Presiden Prabowo Bertekad Perangi Kebocoran Anggaran

Rekomendasi untuk Anda

Desa Karanganyar, Kabupaten Demak, Jawa Tengah terendam banjir pada Februari 2024. (Istimewa)
Indonesia
girl's hand holding
Khadijah
Indonesia