Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Ginting Cidera Saat Melawan Tim Cina di Babak Final Badminton

Hasanatun Aliyah - Rabu, 22 Agustus 2018 - 22:23 WIB

Rabu, 22 Agustus 2018 - 22:23 WIB

10 Views

Jakarta, MINA – Pemain badminton Indonesia Anthony Sinisuka Ginting mengalami cidera kaki saat bertanding dibabak final melawan tim Cina.

Pada babak final badminton beregu tersebut, dibuka oleh pemain tunggal Indonesia, Ginting dengan lawan Shi Yuqi pemain tunggal Cina.

Pada set awal, Ginting memperoleh angka 21:14. Set kedua ia kalah dengan skor 21:23.

Namun memasuki set ketiga, saat dipoin 19:18 terjadi cidera pada kaki Ginting yang membuat ia terjatuh terlentang di area lapangan tengah permainan berlangsung.

Baca Juga: Revisi UU Haji dan Umrah Bakal Ubah Sistem, Ada Wacana Kementerian Haji Segera Dibentuk

Saat itu Yuqi dengan strategisnya mampu mencetak 19:19. Ginting tak langsung menyerah dengan bangkit kembali untuk menghadapi lawan, kemudian mencetak poin menjadi 20:19.

Yuqi tak tinggal diam melihat Ginting dengan keadaan cidera, Yuqi langsung mencetak poin dengan smash dan strateginya hingga bisa mengungguli Ginting dengan poin di set akhir 20:22. Ginting pun terjatuh untuk kedua kalinya di arena pertandingan, hingga tak mampu untuk bangkit lagi. Dengan demikian babak awal ini, Cina unggul 1-0 dari Indonesia. (L/R10/RI-1)

Mi’raj News Agency (MINA)

Baca Juga: Kemenag Gelar Khotmil Qur’an Bersama Seribu Juara MTQ Se-Indonesia

Rekomendasi untuk Anda

MINA Sport
MINA Sport
MINA Sport
MINA Sport
MINA Sport