Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Mahfud Md: Kewajiban Pemerintah Selamatkan WNI

kurnia - Rabu, 26 April 2023 - 03:36 WIB

Rabu, 26 April 2023 - 03:36 WIB

0 Views ㅤ

Jakarta, MINA – Menko Polhukam Mahfud Md menyatakan pemerintah sedang melakukan evakuasi warga negara Indonesia (WNI) dari Sudan yang dilanda perang.

Ia mengatakan hal itu merupakan kewajiban pemerintah untuk menyelamatkan WNI.

“Sekarang pemerintah sedang melakukan evakuasi. Kita melakukan kewajiban kita terhadap warga negara,” kata Mahfud kepada wartawan di kediamannya, di Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (25/4).

Ia menjelaskan pemerintah sudah mengantisipasi hal itu.

Baca Juga: Transaksi Judi Online di Indonesia Mencapai Rp900 Triliun! Pemerintah Siap Perangi dengan Semua Kekuatan

Mahfud mengaku terus mengikuti dengan berkoordinasi dengan Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi.

“Pemerintah pusat kita sudah mengantisipasi dan saya mengikuti dari waktu ke waktu. Kita koordinasi terus dengan Menteri Luar Negeri,” jelasnya.

TNI bakal segera melakukan operasi penyelamatan WNI yang saat ini masih berada di Sudan.

Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menjelaskan runutan proses evakuasi ribuan WNI tersebut hingga nantinya tiba di Indonesia. (R/R4/P1)

Baca Juga: Sertifikasi Halal untuk Lindungi UMK dari Persaingan dengan Produk Luar

Mi’raj News Agency (MINA)

 

Baca Juga: Menko Budi Gunawan: Pemain Judol di Indonesia 8,8 Juta Orang, Mayoritas Ekonomi Bawah

Rekomendasi untuk Anda

Internasional
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) RI Hadi Tjahjanto (foto: Humas Kemenko Polhukam)
Indonesia
Indonesia
Indonesia