Image for large screens Image for small screens

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Damai di Palestina = Damai di Dunia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

RS Nasser di Gaza Tidak Mampu Lagi Tampung Korban yang Mayoritas Anak-anak

Widi Kusnadi - Selasa, 26 Desember 2023 - 06:45 WIB

Selasa, 26 Desember 2023 - 06:45 WIB

6 Views

Ilustrasi: satu keluarga Palestina di Gaza berbuka di rumahnya yang hancur oleh serangan udara Israel. (Foto: Citizen Reporter)

Gaza, MINA  – Pihak rumah sakit Nasser di wilayah Khan Yunis menyatakan sudah tidak mampu lagi menampung korban terluka akibat serangan militer Israel. Hampir semua pasien adalah anak-anak, Mereka terpaksa harus berada di lantai, tanpa alas.

Serangan udara besar-besaan dilakukan pasukan militer Zionis Israel ke wilayah Khan Yunis dan kamp pengungsi Jabalia di utara Jalur Gaza terus menerus dilancarkan hingga hari ini menimbulkan banyak korban.

Aljazeera Senin (25/12) melaporkan, serangan rezim Zionis ke Gaza menyebabkan sedikitnya 20 ribu syahid, sementara lebih dari 55 ribu terluka dan harus mendapatkan perawatan medis.​

Juru bicara tentara Zionis dalam sebuah pernyataan mengumumkan bahwa Angkatan Udara Israel telah melakukan sekitar 10.000 serangan udara terhadap wilayah Gaza sejak awal invasi militernya pada 7 Oktober lalu. (R/P2/P1)

Baca Juga: Front Demokrasi Serukan Persatuan di Tepi Barat Palestina

Mi’raj News Agency (MINA)

Rekomendasi untuk Anda

Palestina
X
Breaking News
Indonesia
Kolom
MINA Preneur
Sosok